Sebagai Bentuk Kepedulian, Ini Yang Dilakukan Sat Lantas Polres Soppeng.
SOPPENG, MAKASSAR-pertapakendeng com, - Bertempat di Tugu 72 Lamumpatue Kec. Lalabata Kab. Soppeng, Sat Lantas Polres Polres Soppeng Gelar PAM Malam Minggu atau Blue Light. Sabtu (19/02/22) Malam.
Di sela Patroli malam, sebagai bentuk kepedulian Satuan Lalulintas Polres Soppeng kepada Warga Masyarakat yang membutuhkan bantuan dimana salah satu Warga yang melintas di sekitar Tugu 72 Lamumpatue Kec. Lalabata Kab. Soppeng mengalami musibah ban kendarannya meletus.
"Warga kami Ban meletus, sebagai Aparat Negara dimana fungsi dan tugas kami mengayomi dan melindungi Masyarakat." Ucap Kasat Lantas Polres Soppeng AKP. H. M. NAWIR, S, Sos.
"Bersama Personil Dishub yang sementara melaksanakan patroli di sekitar lokasi tersebut, membantu mengganti ban yang Bocor dengan Ban cadangan yang ada, Alhamdulillah semuanya berjalan aman dan lancar." Tutupnya.
(WISNU)
0 Komentar